Produktivitas Pegang Peranan Penting Pada Sebuah Keberhasilan Pertanian

Kunci keberhasilan industri pertanian bertumpu pada tingkat produktivitas. Statement ini sendiri dilontarkan oleh Badan Penyuluhan dan Pengembangan SDM Pertanian (BPPSDMP) Kementerian Pertanian, seperti mengutip dari Swadaya Online.

Faktor-faktor yang berperan dalam meningkatkan produktivitas pertanian di era masa kini antara lain adalah inovasi teknologi dan sarana prasarana pertanian. Tak cuma itu saja, kebijakan peraturan perundangan dari Pemerintah diklaim juga memiliki kontribusi yang signifikan pula terhadap produktivitas pertanian.

Sementara penyumbang paling besar akan sebuah keberhasilan produktivitas pertanian adalah Sumber Daya Manusia (SDM) itu sendiri.

Oleh karena itu, peningkatan kompetensi SDM dalam memahami inovasi teknologi, sarana serta peraturan yang berlaku sangat dibutuhkan jika industri pertanian ingin berhasil.

Masih mengutip dari Swadaya Online, Kementerian Pertanian (Kementan) melalui Badan Penyuluhan dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Pertanian mencatat hanya ada sekitar 29% petani yang usianya kurang dari 40 tahun atau disebut petani milenial.

***

Hasjrat Yanmar adalah penyedia layanan jual alat pertanian di Indonesia. Sebagai dealer serta distributor resmi produk Yanmar di Indonesia, layanan jual alat pertanian Hasjrat Yanmar siap memenuhi kebutuhan Anda akan pertanian. Sederet alat pertanian yang ditawarkan oleh Hasjrat Yanmar antara lain traktor, mesin panen padi, mesin pemutih beras dan lain-lain. Untuk informasi lebih lengkap mengenai produk-produk kami, silahkan klik katalog berikut ini atau hubungi kami langsung melalui Whatsapp di 0812-1925-4723.

Related Posts

Write a comment